Jumat, 03 Juli 2009

LOMBA FOTO BALITA MUFIDA 2009

Ini juga lomba foto balita yang infonya dari blognya kak nina….silahkan dilihat…
10 Juni - 23 Juli 2009

Katagori: 0 - 6 Tahun
per Tanggal 10 Juni 2009
Hadiah Utama: Uang Tunai Senilai 250 ribu rupiah (untuk 1 orang pemenang)
Hadiah Hiburan: Uang Tunai Senilai 100 ribu rupiah (untuk 2 orang pemenang)
Tampil sebagai model mufida di www.zahrah-eshop.co.cc

Syarat Mengikuti Lomba: Setiap pembelian min.3 Pcs Mufida di www.zahrah-eshop.co.cc berhak mengikuti lomba foto dan langsung mendapatkan souvenir salah satu dari Tas Bintang,Love,Sunflower, atau Strawberry foto yang dikirimkan maksimal 1 foto per balita

Foto dikirimkan dengan format digital jpg,png,gif,bmp asli hasil jepretan dari handphone, camera digital, dll melalui email atau via pos ukuran postcard dengan
KODE Subject: LOMBA FOTO MUFIDA dan
melampirkan data diri seperti:
-Kode Unik Struk Invoice dari pembelian di www.zahrah-eshop.co.cc -Nama Anak
-Usia/Katagori
-Tempat Tanggal Lahir
-Nama Ayah/Ibu
-No.KTP Ayah atau Ibu
-Alamat Lengkap
-Cerita Singkat tentang Pengalaman dan Komentar mengenai Jilbab Mufida Paling Lambat 23 Juli 2009.

Informasi Hub Lusi: 022-76442307
Oke Moms cepetan kirim yah ke lusi_amaliya@yahoo.com
atau
via pos
Zahrah-eShop
a.n Lusi Amaliya
Jl. Kopo Cirangrang Babakan Baru I
RT 01/04 No.29 Margasuka
Bandung 40225


0 komentar:

Posting Komentar